Soal No.118 Penalaran Umum
Sebagian siswa tidak meraih nilai ujian tinggi jika mereka tidak belajar dengan tekun. Kondisi tersebut terjadi ketika siswa tidak berdisiplin dalam mengatur waktu.
Manakah simpulan berikut yang BENAR?
Hubungan sebab-akibat ditunjukkan pada C. Siswa yang tidak berdisiplin dalam mengatur waktu dapat dikatakan tidak tekun dalam belajar sehingga tidak dapat meraih nilai ujian yang tinggi.
Soal latihan akan terus ditambahkan setiap bulan.